Solusi Masalah Laptop yang Tiba-Tiba Mati Pada Saat Pemakaian

Overhead Laptop


Salah satu masalah yang sering terjadi pada berbagai laptop adalah mati setelah beberapa menit pemakaian. Salah satu penyebabnya adalah sirkulasi udaranya yang kurang lancar dikarenakan kipas pendingin yang kotor atau tersumbatnya saluran pembuangan udara dari kipas pendingin yang ada di dalam laptop menuju ke luar.

Ciri yang mudah anda ketahui adalah laptop ketika dihidupkan selang beberapa menit (10 menit ke atas) akan terasa panas, panas ini berasal dari prosesor yang tidak mendapatkan sistem pendingin yang baik sehingga laptop anda akan mati dengan sendirinya. Jangan panik, laptop anda mati pada saat kelebihan panas itu dikarenakan oleh processor yang sengaja bunuh diri Hehehehe,,karena processor memiliki sensor thermal (panas) apabila panas udah melebihi ambang batas, maka debgan sendirinya laptop akan mati.

Solusi mudah yang perlu Anda lakukan adalah sebagai berikut:

  1. Bongkar laptop anda secara hati hati.
  2. Lepas kipas pendingin setelah semua baut di lepas.Nah disitu akan kelihatan banyak debu yang nempel nantinya.
  3. Bersihkan dulu debunya kemudian semprotkan cairan alkohol atau benzin kemudian bersihkan dengan  kuas pembersih dan tisu atau lap.
  4. pasang kembali dengan rapi.
Nah silakan di test perbedaannya..Ok

Posting Komentar untuk "Solusi Masalah Laptop yang Tiba-Tiba Mati Pada Saat Pemakaian"